Sebuah visi, tujuan dan harapan, kami Made By Us Music, ingin membawa kalian bersenang-senang mewarnai industri kreatif dengan berkeliling Sumatera dan berkumpul dalam intimasi konser musik yang megah dan penuh ceria.
Dengan semangat dan antusias kami mempersembahkan gelaran pertama yang akan digelar di Pekanbaru dengan tajuk,
Made By Us Music Chapter 1
Let The Music Be Around You
Menampilkan
RIZKY FEBIAN
KUNTO AJI
REALITY CLUB
16 November 2022
at Grand Ballroom Labersa Hotel and Resort Pekanbaru